Radar Merauke menyajikan informasi terkini tentang berbagai peristiwa yang terjadi di kota Merauke dan wilayah Papua Selatan umumnya.
UPDATE!! Berita di Radar Merauke dapat dibaca langsung lewat Smartphone Android! Baca fiturnya DISINI atau Download aplikasinya disini : LINK Download Android RadarMeraukeCom.APK !!! Baca berita Via Opera Mini Atau Browser Handphone (Blackberry/Iphone/Symbian) : http://www.radarmerauke.com/?m=1 .

Saturday, 22 September 2012

Tanaman Karet di Merauke Dikelola Masyarakat

Merauke, InfoPublik – Kepala Dinas Kehutanan Dan Perkebunan Kabupaten Merauke Efendi Kanan mengatakan, pengembangan tanaman karet di Kabupaten Merauke akan dilakukan melalui perkebunan rakyat dan tidak melalui investor.
Pengembangan tanaman karet melalui perkebunan rakyat itu, sesuai hasil kesepakatan antara pemerintah daerah Merauke dan masyarakat lokal yang berada di areal pengembangan tanaman karet.
Dishutbun Kabupaten Merauke akan menerapkan metode  pengembangan tanaman karet yang sesuai dengan peraturan yang berlaku di antaranya setiap penampung maupun plasma lokal yang memanfaatkan kayu, akan diarahkan untuk melakukan penanaman kembali dengan jenis tanaman karet.
“Lahan yang telah ditanami kembali dengan jenis tanaman karet itu, tidak menjadi milik perusahaan lokal yang mengelola kayu, tetapi menjadi hak milik masyarakat,” kata Efendi Kanan.
Metode yang akan di terapkan itu, dimaksudkan untuk memfungsikan peran masyarakat lokal, tanpa adanya investor dan akan dilakukan di beberapa daerah potensial pengembangan tanaman karet. (05/Media Center/toeb)
Share on :
Silahkan berikan komentar melalui Facebook. Jangan lupa login dulu melalui akun facebook anda. Pembaca dapat mengirimkan komentar terkait artikel atau berita yang ditayangkan. Isi komentar bukan merupakan pandangan, pendapat ataupun kebijakan radarmerauke.com dan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengirim.

Ditulis Oleh : ~ Portal Berita Merauke

Artikel Tanaman Karet di Merauke Dikelola Masyarakat ini diposting oleh Portal Berita Merauke pada hari Saturday, 22 September 2012. Radar Merauke menyajikan informasi terkini tentang berbagai peristiwa yang terjadi di kota Merauke dan wilayah Papua Selatan umumnya. Kritik dan saran dapat anda sampaikan melalui kotak komentar. Copyright berita dalam site ini milik pemilik berita: Kompas, Cenderawasihpos, Tabloid Jubi, Jaringan Pasificpost, Infopublik, Jaringan JPNN dll. Radar Merauke adalah web personal yang merangkum berita dari berbagai media.
 
© Copyright RadarMerauke.com | Portal Berita Merauke @Since 2008 - 2013 - Some rights reserved | Powered by Blogger.com.
Template Design by Owner Template | Published by Owner Template and Owner
WWW.RADARMERAUKE.COM - PORTAL BERITA MERAUKE
( www.radarmerauke.me | www.radarmerauke.asia | Email : radarmerauke@gmail.com | radarmerauke@yahoo.com )

Radar Merauke menyajikan informasi terkini tentang berbagai peristiwa yang terjadi di kota Merauke dan wilayah Papua Selatan umumnya. Copyright berita dalam site ini milik pemilik berita: Kompas, Bintang Papua, Cenderawasihpos, Tabloid Jubi, Jaringan Pasificpost, Infopublik, suluhpapua, Jaringan JPNN dll. Radar Merauke adalah web personal yang merangkum berita dari berbagai media.